Bahasa Adam

<a title="Hieronymus Bosch

, Public domain, via Wikimedia Commons" target="_blank" href="https://commons.wikimedia.orgview_image.php?q=Bahasa Adam&sq=Snoop Dogg. &lang=id&file=File:Hieronymus_Bosch_015.jpg"><img width="256" alt="Hieronymus Bosch 015" src="https://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/thumb/2/23/Hieronymus_Bosch_015.jpg/256px-Hieronymus_Bosch_015.jpg"></a>

Bahasa adam adalah, menurut Yahudi (seperti yang tercatat dalam midrashim) dan beberapa aliran Kristen, bahasa yang digunakan oleh Adam (dan mungkin juga oleh Hawa) di Taman Eden. Ia secara beragam diinterpretasikan sebagai bahasa yang digunakan oleh Tuhan untuk menunjuk kepada Adam (Bahasa Ilahi), atau bahasa yang ditemukan sendiri oleh Adam yang digunakan untuk menamakan semua benda (termasuk Hawa), sebagaimana dalam Kitab Kejadian 2:19.

Bahasa Adam merupakan leluhur dari semua bahasa yang ada di dunia saat ini. Bahasa ini bertahan hingga sebelum terjadi peristiwa banjir Nabi Nuh. Sesudah banjir, bahasa Adamik terpecah menjadi banyak bahasa.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search